Windows 7 Boot Screen for Windows XP



"Boot Screen" baru Windows 7 tampak jelas sekali berbeda jika dibandingkan dengan Windows XP. Di Windows 7 ini, "Boot Screen" pada saat “Starting Windows” hanya tampak text dan progressbar yang glassy di tengah - tengah layar monitor.


Tapi sayang.... "Boot Screen" di Windows Xp gak bisa sama persis dengan "Boot Screen" milik Windows 7. Tapi kalau mirip mirip bisa...! :)


Kalau mau download bisa :

Download Windows 7 Boot Screen for Windows XP

Alternative Link

Setelah download, Extract file ZIP dan kamu akan mendapatkan 2 file :
  • NToskrnl.exe
  • VistaVG Seven Boot Screen.tbs

Kamu bisa menggunakan salah satu dari dua file tersebut.

Kalau kamu menggunakan file “NToskrnl.exe”, kamu harus me-replace file “NToskrnl.exe” dengan file “NToskrnl.exe” di dalam folder “%windir%\System32″. Kamu juga bisa menggunakan “Replacer” untuk me-replace file tadi. Kamu bisa “Downloads Replacer di sini”. (untuk amannya, backup dulu file NToskrnl yang asli)

Tapi kalau kamu menggunakan file “VistaVG Seven Boot Screen.tbs“, Kamu harus menggunakan Tuneup Utilities untuk memasang "Boot Screen" dengan aman.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Plisss...
Jangan nyepam (spam), jangan promosi (apapun itu), jangan SARA, jangan OOT...

Mohon kerja samanya, berikan komentar yang berbobot dan bermanfaat bagi semua... ^^

Artikel Unggulan

Panduan Makan Sehat bagi Generasi Z: Tips Mudah untuk Menjaga Energi dan Kesehatan

Menjaga Kesehatan dan Energi saat Berlatih: Nutrisi Penting untuk Atlet Generasi Z Gaya hidup aktif dan olahraga merupakan hal yang sangat p...

Paling Populer dalam Sebulan