Video 'Tarian Alis' Gaet 15 Juta Pengunjung YouTube


LONDON - Pengguna situs berbagi video YouTube sedang menggandrungi sebuah klip video yang menampilkan seorang gadis yang mempunyai menggerakkan alisnya, sehingga membentuk seperti tarian alis. Bahkan video ini mampu menarik pengunjung hingga jutaan pengunjung.


Meskipun pada awalnya tidak curiga, gadis manis ini menunjukkan bakat yang luar biasa, saat ia menggerakkan alisnya yang menari dan seperti break dance mengikuti hentakan irama musik. Dalam video yang diunggah pada 29 Desember 2011 oleh "Theinternetisaweird" gadis tanpa identitas itu memperlihatkan bakatnya.

Dilansir Telegraph, Selasa (3/1/2012), dalam video itu memulai saat gadis itu dengan senyum malu-malu ke kamera, dan tersenyum canggung saat ia menunggu musik untuk memulai. Lalu berikutnya ia mulai melakukan hal aneh, lucu, dan sedikit mengganggu pada otot-otot wajahnya.

Semakin menarik saat gadis cantik itu menampilkan gerakan yang disebut "worm dance", tarian yang menyerupai gerakan ulat ketika sedang merayap. Tak pelak video ini langsung menyita sekira 15 juta pengguna sejak videonya diunggah.

Setelah video ini selesai, gadis itu kembali ke tersenyum pada kamera, tidak diragukan lagi bakat yang tidak biasa dan mempesona tersebut.

Berikut adalah videonya :





 *.:。✿ Don't forget to come back again ✿.。.:*






Visit Wahyudi Blog !


3 komentar:

Plisss...
Jangan nyepam (spam), jangan promosi (apapun itu), jangan SARA, jangan OOT...

Mohon kerja samanya, berikan komentar yang berbobot dan bermanfaat bagi semua... ^^

Artikel Unggulan

Panduan Makan Sehat bagi Generasi Z: Tips Mudah untuk Menjaga Energi dan Kesehatan

Menjaga Kesehatan dan Energi saat Berlatih: Nutrisi Penting untuk Atlet Generasi Z Gaya hidup aktif dan olahraga merupakan hal yang sangat p...

Paling Populer dalam Sebulan